Senin, 27 Mei 2013

Menghindari Kulit Kering dengan Menggunakan Minyak Kelapa

Menghindari Kulit Kering dengan Menggunakan Minyak Kelapa
 
Menghindari Kulit Kering dengan Menggunakan Minyak Kelapa

Menghindari Kulit Kering dengan Menggunakan Minyak Kelapa

Pada saat anda memiliki Kulit Kering, kulit anda akan berubah menjadi kulit yang sensiftif dan mudah terserang masalah kulit yang nantinya berakibat fatal pada kesehatan anda. Untuk itu, ada beberapa langkah yang harus anda lakukan supaya kulit anda bisa terjaga kelembabannya dan terlindung dari berbagai macam masalah yang menyerangnya. Salah satu hal yang bisa anda lakukan adalah dengan melembabkan kulit anda setelah terkena air.
Gunakan Lotion untuk Mengatasi Masalah Kulit Kering
Cara untuk melembabkan kulit ini bisa dilakukan dengan cara memberikan lotion yang tepat bagi kulit anda. Pemilihan lotion yang tepat juga sangat berpengaruh untuk mengatasi masalah kulit kering yang anda alami tersebut. pelembab yang digunakan juga disarankan terbuat dari bahan yang alami dan tidak mengandung bahan kimia sama sekali sehingga tidak ada efek samping yang akan anda peroleh nantinya.
Oles dan Pijatkan Minyak Kelapa Secara Menyeluruh
Langkah kedua untuk mencegah Kulit Kering adalah dengan memberikan bahan-bahan alami yang terbukti khasiatnya untuk kulit anda. Salah satunya adalah dengan mengoleskan minyak kelapa murni ke bagian tubuh anda yang kemudian dilanjutkan dengan memijatkan minyak kelapa tersebut kebagian tubuh anda yang ingin dilindungi. Setelah selesai melakuakn pengolesan dan pemijatan terhadap minyak kelapa ini, anda bisa membilas kulit anda dengan air hangat yang kemudian dilanjutkan dengan mengeringkannya dengan menggunakan kain yang lembut. Sel-sel kulit yang mati di kulit anda nantinya akan mengelupas dan menjadikan kulit anda lebih cerah dan indah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar